Beranda | SEO | Label | Tutorial jaringankomputer | Aplikasi |
TERIMA KASIH SUDAH MAMPIR DI BLOGNYA AZIZ DANKERIZER YANG MEMBERIKAN BERBAGAI INFORMASI DAN SALING BERTUKAR INFORMASI YANG BERMANFAAT
|



Home » » macam-macam kabel utp

macam-macam kabel utp

Share on :
Disni saya akan membagikan informasi tentang kabel utp yang biasa di gunakan pada jaringan komputer.
 Ada dua macam tipe kabel UTP pada jaringan komputer :

  1. Kabel jenis Cross
  2. Kabel jenis Straight
Cara pemasangan Kabel UTP ada dua cara yaitu Straight dan cross/crossover. Cara pemasangan kabel menanut 2 standar yaitu T568A (EIA) dan T568B (AT&T standar). Yang membedakan hanyalah masalah urutan warna saja. 

Pemasangan Kabel Jenis Cross :
Fungsinya :
1 Kabel dari PC ke PC, hanya 2 PC atau pear to pear
2 Kabel dari PC ke Switch Hub
3 Kabel dari Modem ke Switch Hub

Urutan kabelnya sebagai berikut :
Ujung Kabel Pertama :                          Ujung Kabel Kedua :
1 Putih Hijau                                              1 Putih Orange
2 Hijau                                                         2 Orange
3 Putih Orange                                         3 Putih Hijau
4 Biru                                                           4 Biru
5 Putih Biru                                               5 Putih Biru
6 Orange                                                     6 Hijau
7 Putih Cokelat                                        7 Putih Cokelat
8 Cokelat                                                     8 Cokelat


Pemasangan KABEL JENIS STRAIGHT
Fungsinya :
1 Kabel dari Switch Hub ke PC
2 Kabel dari Switch Hub ke Switch Hub
3 Kabel dari Modem ke Switch Hub

Urutan kabelnya sebagai berikut :
Ujung kabel pertama dan ujung kabel kedua sama

1 Putih Orange
2 Orange
3 Putih Hijau
4 Biru
5 Putih Biru
6 Hijau
7 Putih Cokelat
8 Cokelat

Alat-alat yang digunakan untuk membuat kabel straight maupun cross over yaitu:
  1. Tang Krimping 
  2. Alat Pengupas Kabel
  3. Konektor RJ45
  4. Kabel UTP
  5. Kabel Tester
 

0 komentar on macam-macam kabel utp :